16 Juli 2021

Font Standar VS Font Tatatulis Kawi

꧋ꦥ꦳ꦺꦴꦤ꧀ꦰ꧀ꦠꦟ꧀ꦝꦫ꧀ vs ꦥ꦳ꦺꦴꦤ꧀ꦠꦠꦠꦸ
ꦭꦶꦱ꧀ꦏꦮꦶ꧉

Perbandingan Font Aksara Jawa yang beredar di internet.

Yang tidak paham penggunaan font ini akan bisa kebingungan, tapi setelah membaca ini semoga tidak bingung.

TULISAN nomor 1 s.d. 7 ini SAMA, hanya DICOPAS saja dan kemudian diganti font-nya. Jangan perhatikan arti tulisannya, karena yang penting adalah apa yang diwarna "kuning" dan "jingga".

Baca selengkapnya »

Fungsi Tombol zwj Pada Keyboard Aksara Jawa

꧋ꦥ꦳ꦸꦔ꧀ꦰꦶꦠꦺꦴꦩ꧀‍ꦧꦺꦴꦭ꧀꧇zwj꧇ꦥꦝꦥꦏꦶ
ꦧꦺꦴꦢꦏ꧀ꦱꦫꦗꦮ꧉

Pasangan SW/KBJ/Simplified VS Pasangan Tradisional/Kawi-Mardikawi

1. Putih = Font Ngayogyan Jejeg bisa mengeluarkan semua pasangan tata tulis. Standar pasangan untuk SW/KBJ/Simp. Untuk mengeluarkan pasangan Trad./Kawi menggunakan zwj.

Baca selengkapnya »