16 Juli 2021

Fungsi Tombol zwj Pada Keyboard Aksara Jawa

꧋ꦥ꦳ꦸꦔ꧀ꦰꦶꦠꦺꦴꦩ꧀‍ꦧꦺꦴꦭ꧀꧇zwj꧇ꦥꦝꦥꦏꦶ
ꦧꦺꦴꦢꦏ꧀ꦱꦫꦗꦮ꧉

Pasangan SW/KBJ/Simplified VS Pasangan Tradisional/Kawi-Mardikawi

1. Putih = Font Ngayogyan Jejeg bisa mengeluarkan semua pasangan tata tulis. Standar pasangan untuk SW/KBJ/Simp. Untuk mengeluarkan pasangan Trad./Kawi menggunakan zwj.

2. Kuning = Font Rāmāyana sama seperti nomor 1. Standar pasangan untuk Trad./Kawi. Untuk mengeluarkan pasangan SW/KBJ/Simp. menggunakan zwj. Jadi ini balikannya nomor 1 untuk standar.

3. Biru = Font Noto Sans Javanese versi 2 (Google Font) menggunakan standar pasangan untuk SW/KBJ/Simp., sesuai proposal unicode Javanese. Tidak bisa mengeluarkan pasangan "BA" dan "NYA" utk tata tulis Tradisional/Kawi.

4. Merah = Javanese Text (Microsoft Font) sama seperti nomor 3.

Cara mengeluarkan pasangan tersembunyi (untuk nomor 1 dan 2) misalnya untuk pasangan "BA", yaitu setelah pangkon, pencet zwj (Zero With Joiner), pencet aksara "BA".

Misal nulis simbah, agar keluar pasangan BA alternatif =

"SA"+"wulu"+"MA"+"pangkon"+"zwj"+ "BA"+"wignyan"


ꦱ+ꦶ+ꦩ+꧀+zwj+ꦧ/ꦨ(tergantung font Ngayogyan/Ramayana)+ꦃ


Ngayogyan Jejeg =

ꦱ+ꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶ+ꦩ+꧀+zwj+ꦧ = ꦱꦶꦩ꧀‍ꦧꦃ


Ramayana =

ꦱ +ꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶꦶ +ꦩ+꧀+zwj+ꦨ = ꦱꦶꦩ꧀‍ꦨꦃ


(Font Ramayana tidak bisa mengeluarkan lingkaran putus-putus untuk menunjukkan sandangan secara mandiri untuk lebih jelasnya bisa klik pada postingan ini : Font Aksara Jawa Yang Baik)

Untuk keyboard di HP tidak semua tersedia ZWJ, lalu letaknya dimana? 

Letak tombol zwj di keyboard Multiling o Keyboard (MoK)


Sementara hanya ditemukan di keyboard MoK dan Rāmāyana.

Letak tombol zwj di keyboard Rāmāyana.


Untuk di GBoard tidak ada dan di Keyman memakai versi Nulisa Aksara Jawa (bukan yang Javanese Basic.

Letak tombol zwj di keyboard Keyman "Nulisa Aksara Jawa" - tidak ada di versi Javanese Basic.

ꦏꦺꦴꦩꦺꦤ꧀ꦠꦂ :

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda